Memanfaatkan lokasi kedai yang letaknya tak jauh dari Lembaga Bahasa LIA Pengadegan yang suka melakukan pertukaran pelajar dari Jepang, Relasi menggunakan kesempatan ini agar para murid pertukaran asal Jepang untuk berkunjung. Kegiatan ini dilakukan secara terbatas untuk 10 peserta saja karena tetap memperhatikan protokol kesehatan tentunya.
NextRelasi dengan mudah menarik perhatian pelanggan dengan tampak luar yang sudah memiliki suasana Jepang.
Meskipun mungil, Relasi memaksimalkan setiap sudutnya dengan menyediakan tiga lantai yang dapat dijadikan tempat untuk bersantai. Ingin berpergian ke Jepang namun terhalang karena pandemi masih merajalela? Setelah menyatukan visi, Relasi Kopi resmi berdiri di Cipinang pada Maret tahun 2019.
Kegiatannya beragam mulai dari belajar bagaimana proses cupping secangkir kopi hingga pembelajaran sensory untuk mengenal jenis asam pada kopi menggunakan acid kit.
Baru-baru ini pada 23 Juni lalu, Relasi mengadakan kelas cupping untuk pengikut akun Instagramnya yang tertarik belajar menjadi barista.
Jangan khawatir, kamu cukup pergi ke Pengadegan, Jakarta Selatan, dan mengunjungi kedai kopi Relasi yang letaknya tidak jauh dari Lembaga Bahasa LIA Pengadegan.
Yuk, simak artikel di bawah ini! Namun, ternyata ada hal unik lainnya dibalik alasan perombakan dengan tema Jepang ini.
NextRelasi Kopi dengan suasana Jepang bisa langsung kamu kunjungi di Jl.
Tenang, disini juga ada menu non kopi yang tak kalah nikmat, mulai dari berbagai macam matcha , susu, hingga mocktail , Relasi siap menyajikannya dengan sepenuh hati agar pelanggan betah berlama-lama dan akan kembali berkunjung.
NextDengan mengusung tema naikTahta, Tahta Coffee menjadikan area gerainya tidak hanya untuk tempat nongkrong kasual, namun menjadi tempat membangun relasi dan menambah wawasan ilmu.
Tidak sampai disitu, Relasi memutuskan untuk merombak total konsep kedai kopinya agar memiliki tema secara khusus.
NextMenu makanannya pun didominasi dengan sajian ala Jepang, mulai dari Chicken Katsu hingga Chicken Karaage, makanan yang menggugah selera ini juga bisa kamu pesan via online jika tidak sempat berkunjung langsung ke Relasi..